Cerpen “BOSAN DEH WIFINYA MATI”

Cerpen

“BOSAN DEH WIFINYA MATI”

Karya Jihan Adila

Kelas IV Al-BarruHai…… Namaku Jihan, suatu hari aku sedang mengerjakan tugasku dengan menggunakan laptop.
itu adalah tugas pelajaran bahasa inggris,Aku dapat mengerjakannya dengan sangat mudah karena aku suka pelajaran bahasa inggris.
Saat sedang asyik asyiknya mengerjakan tugas tibi-tiba wifi dirumahku mati, aku sangat terkejut karena wifinya mati secara tiba-tiba.

“Aduuhhh! Bagaimana ini…wifinya mati dan aku jadi gak bisa ngerjain tugas ini…. aku terus memikirkan cara agar aku bisa mengerjakan tugasku.
Aku terus menatap ke arah wifi jelek itu dengan kesal…duh sebel !
Mama…. kenapa wifinya mati secara tiba-tiba? Aku kan jadi gak bisa ngerjain tugas yang diberikan oleh ibu guru nih”.
Saat masa pandemi aku tak bersekolah namun hanya dirumah dan mengerjakan tugas online yang diberikan oleh guruku.“ Oh.. itu wifi sudah habis kuotanya nak dan belum diisi lagi oleh ayah jawab ibu. Mengapa ayah tidak mengisi sekarang  saja kuota wifinya ma? tanyaku lagi. “Ayah sedang zoom” jawab mama.
memangnya gimana ayah zoom kalau tidak ada wifinya ma?” aku mulai penasaran. “ayah memiliki jaringan internet sendiri melalui hotspot handponenya nak” jelas ibu.
Aku gimana dong maaaa…gak ada wifi gak bisa ngerjain tugas ni. Aku terus memikirkan hal apa yang harus aku lakukan ketika wifi mati dan aku terus memikirkannya. Tiba-tiba aku punya ide, aku pergi saja kerumah Raisa kan dirumahnya juga ada wifi. Aku bisa lanjut ngerjain tugas disana, akhirnya aku minta izin sama mama . “Mama aku pergi kerumah Raisa ya… aku mau memakai wifi dirumahnya boleh ga?…

“Boleh dong “ jawab mama,jangan lupa pakai masker ya….” tambah mama.Aku langsung pergi kerumah Raisa dan aku minta izin memakai wifinya, tentu saja Raisa yang baik hati mengizinkan aku untuk memakai wifinya dan aku bisa menyelasaikan tugasku.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Artikel Terkait

Legenda Danau Laut Tawar

Sumber Youtube MIN 27 Aceh Besar Dari video ini menceritakan tetntang kisah Danau laut Tawar dalam bentuk story telling. Story telling ini dibawakan oleh Nurul Izzah siswi MIN 27 Aceh Besar pada ajang lomba Marssal 8 MTsN Model Banda Aceh. Dalam story telling ini menceritakan pada zaman dahulu di tanah Takengon, Aceh hiduplah seorang putri

Baca selengkapnya...

Sang Inspirator

    Menurut Peter F.Drucker, “Pemimpin yang efektif bukan soal pintar berpidato dan mencitrakan diri agar disukai. Kepemimpinan tergambar dari hasil kerjanya, bukan atribut-atributnya”. Berbicara mengenai pemimpin … sosok kepala Madrasah MIN 27 Aceh Besar sudah malang melintang dalam dunia pendidikan, sudah banyak sekolah yang dibawah kepemimpinan beliau berhasil menjadi sekolah favorit. Hal tersebut tidaj

Baca selengkapnya...