Literasi Perpustakaan

Literasi Perpustakaan

By: Khamisna Izzatul Iffah

Teman-teman MINAT, literasi adalah istilah umum yang merujuk kepada seperangkat kemampuan dan keterampilan individu dalam membaca, menulis, berbicara, menghitung, dan memecahkan masalah pada tingkat keahlian tertentu yang diperlukan dalam kehidupan sehari-hari. Sehingga, literasi tidak bisa dilepaskan dari kemampuan berbahasa. (Sum:Wikipedia). Naahh.. untuk mengembangkan literasi di MIN 27 Aceh Besar, pada tanggal 5 dan 6 Januari 2022, pihak perpustakaan kami mengadakan lomba literasi. Lomba ini diadakan untuk tiga tingkatan. Untuk lomba bercerita kelas 1 & 2 dan puisitasi Al-qur’an kelas 5 & 6 bertempat di perpustakaan, serta lomba membaca puisi di mushalla kelas 3 & 4 Al-Fattah MIN 27 A.Besar.

Kegiatan literasi perpustakaan ini menjadi tolak ukur sejah mana literasi sudah berjalan dan di mengerti oleh peserta didik. Pada lomba literasi perpustakaan tahun ini mereka yang beruntung diantaranya:

Lomba bercerita kelas 1&2:

  1. Juara 1: Bunayya Shalihah

  2. Juara 2: Nadja Al Khansa

  3. Juara 3: Alfin Al Ghaffar

  4. Harapan 1: Maryam Alfiah Aska

  5. Harapan 2: Alifa Nayla Putri

  6. Harapan 3: Faiza Ahmad Zhiaul Haq

Lomba Baca Puisi kelas 3&4:

  1. Juara 1: Nafla Syakira
  2. Juara 2: Ahmad Jazuli

  3. Juara 3: Syakira Al Makkiya

  4. Harapan 1: Zainal Abidin

  5. Harapan 2: Maura Mauliza

  6. Harapan 3: Maulia Vicka

Lomba Puisitasi Al-Qur’an kelas 5&6:

  1. Juara 1: Nazhifa Arika

  2. Juara 2: Dhia Fatin Syuhada

  3. Juara 3: Putri Aisyah

  4. Harapan 1: Nurul I zzah

  5. Harapan 2: Siti Fitria Humaira
  6. Harapan 3: Dea Asyifaul Jinan

 

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Nyalanesia bekerja sama dengan ribuan guru dan kepala sekolah di seluruh Indonesia untuk bersama-sama membangun jembatan literasi agar setiap anak punya kesempatan untuk mewujudkan mimpi.

Pendidikan adalah alat untuk melawan kemiskinan dan penindasan. Ia juga jembatan lapang untuk menuju rahmat Tuhan dan kebahagiaan.

Mendidik adalah memimpin,
berkarya adalah bernyawa.

Artikel Terkait

Legenda Danau Laut Tawar

Sumber Youtube MIN 27 Aceh Besar Dari video ini menceritakan tetntang kisah Danau laut Tawar dalam bentuk story telling. Story telling ini dibawakan oleh Nurul Izzah siswi MIN 27 Aceh Besar pada ajang lomba Marssal 8 MTsN Model Banda Aceh. Dalam story telling ini menceritakan pada zaman dahulu di tanah Takengon, Aceh hiduplah seorang putri

Baca selengkapnya...

Sang Inspirator

    Menurut Peter F.Drucker, “Pemimpin yang efektif bukan soal pintar berpidato dan mencitrakan diri agar disukai. Kepemimpinan tergambar dari hasil kerjanya, bukan atribut-atributnya”. Berbicara mengenai pemimpin … sosok kepala Madrasah MIN 27 Aceh Besar sudah malang melintang dalam dunia pendidikan, sudah banyak sekolah yang dibawah kepemimpinan beliau berhasil menjadi sekolah favorit. Hal tersebut tidaj

Baca selengkapnya...